Hasil MotoGP Catalunya 2013, Jorge Lorenzo Finish Posisi Pertama Rossi Ke-4
Hasil MotoGP Catalunya 2013 – Pebalap Yamaha Jorge Lorenzo kembali memenangi MotoGP Catalunya musim ini. Lorenzo tampil dominan di sepanjang balapan dan berhasil juara setelah mengungguli Dani Pedrosa dan Marc Marquez dibelakangnya posisi 2 dan 3. Inilah selengkapnya review race motogp catalunya 2013 dan hasil lengkap posisi finishnya. Pada balapan di Sirkuit de Catalunya, Minggu (16/6/2013),…