Data Bursa Transfer Pemain Baru ISL 2013 Putaran Kedua (18 Klub Lengkap)

Bursa Transfer Pemain Baru ISL 2013 Putaran Kedua – Berikut ini medianya.com hadirkan data update bursa transfer pemain baru liga super indonesia dari ke 18 klub yang bertanding di ISL 2013.  Kontrak baru, pelatih baru atau Pemain baru mana saja yang dibeli oleh klub-klub terbaik di Indonesia.

Jadwal ISL 2013
Jadwal ISL 2013

PT Liga Indonesia (PT LI) selaku pengelola kompetisi Indonesia Super League (ISL 2013) membuka bursa transfer tengah musim ISL putaran kedua. Klub-klub peserta kompetisi ISL dipersilahkan menambah pemain baru, sebagai upaya meningkatkan performa klub di putaran kedua kompetisi.

Bursa transfer pemain ISL sudah dibuka sejak Kamis 2 Mei 2013 dan PT LI memberikan kesempatan kepada klub-klub untuk mencari pemain sampai batas akhir pembelian pemain yang sudah ditentukan pada 25 Mei mendatang.

Beberapa klub peserta kompetisi Liga Indonesia sejak satu minggu lalu sudah bergerilya mencari pemain. Barito Putera misalnya yang menarik perhatian dengan membeli 5 pemain baru satu diantaranya Okto Maniani

 

Bursa Transfer Arema Indonesia ISL 2013
Keluar:
Muhammad Ridhuan
Ahmad Alfarizi (di pinjam ke Persija Jakarta)
Reza Mustofa (di pinjam ke Persiba Balikpapan)
Qischil Gandrum (di pinjam ke Persik Kediri)
Joko Sasongko (di pinjam ke -)
Masuk:
_

___________________________________________________________

Bursa Transfer Barito Putera ISL 2013
Keluar:
Sackie Teah Dou
Husein Mugni
Ahmad Zahrul Huda
Dedi Sutanto
5 Pemain Baru Barito Putera:
Endra Prasetya (Persebaya)
Rizky Rizal Ripora (Persita Tangerang)
Ardan Aras
Oktovianus Maniani (Persepar Palangkaraya)
Konote Makan (PSPS Pekanbaru)

_____________________________________________________________

Gresik United
Keluar:
Agung Prasetya
Park Chul Hyung
Ade Suhendra
Gery Setya
Indra Setiawan
April Hadi
Supandi
Mahardiga Lasut
Gustavo Chena
Masuk :
Diogo Santos (Sriwijaya FC)
Erol Iba (Persebaya)
Ambrizal (PSPS Pekanbaru)
Guy Bertrand Ngon Mamoun

______________________________________________________________

Mitra Kukar

Pemain Baru Mitra Kukar Putaran 2 ISL
– Ahmad Amirudin
– Ilija Spasojevic
– Mohammad Ridhuan
– Raphael Maitimo
– Precious Emuejeraye
– Deny Marcel
Pemain Keluar
– Hendra Ridwan
– 2 Australia
– Heru Nerli
– Joice Sorongan

______________________________________________________________

Pelita Bandung Raya
Keluar:
_
Masuk:
Erik Setiawan
Leonardo Tupamahu
Marwan Sayedeh
Park Kyeong Min
Camara Sekou (Persiwa Wamena)

___________________________________________________________

Persela Lamongan
Keluar:
Arifki Eka Putra (Persiba Balikpapan)
Masuk:
Taufik Kasrun (Sriwijaya FC)

____________________________________________________________

Persepam Madura United
Keluar:
Osas Marvelous Ikpefua (Persisam Putra Samarinda)
Kristian Adelmund
Masuk:
Slamet Riyadi (PSPS Pekanbaru)
Aditya Putra Dewa (PSM Makassar)
Christoper Elliot Gomez (Autralia)
Amadou Konte (Mali)
Sillah Aboubakar (Australia)
Emile Emanuel Anthony Linkers (PSIS Semarang)

_____________________________________________________________

Persib Bandung
Keluar:
Herman Dzumafo Epandi (Sriwijaya FC)
Masuk:
Hilton Moreira (Sriwijaya FC)

______________________________________________________________

Persiba Balikpapan
Keluar:
Yanuar Tri Firmanda
Anggi Indra
Arief Kurniawan
Irvin Museng
Zulvin Zamrun
Eki Nurhakim
Hary Prayogi
I Wayan Gangga Mudana
Luca Savic
Precious Emuejeraye
Mahmoud El Ali
Masuk:
Arifki Eka Putra (Persela Lamongan)
Dika Bhayangkara (PPSM)
Ade Suhendra (PSPS Pekanbaru)
Kim Young Kwang
Franck Edouard Bezi

_______________________________________________________________

Persidafon Dafonsoro
Keluar:
_
Masuk:
David Laly (Persipura Jayapura)
Isak Konon (Persiwa Wamena)
Precious Emuejeraye (Singapura)

_______________________________________________________________

Persija Jakarta
Keluar:
Pedro Javier Velazquez
Park Kyeong Min
Jarot
Masuk:
Andritany Ardhiyasa
Jamie Coyne (Eks Sriwijaya FC)
Glend Poluakan (PSPS Pekanbaru)
Ahmad Alfarizi (Arema Indonesia)
Muhammad Ilham (PSPS Pekanbaru)
Rohit Chan (PSPS Pekanbaru)
Kenmogne Emmanuel

_______________________________________________________________

Persipura Jayapura
Keluar:
David Laly (Persidafon Dafonsoro)
Masuk:
_

_______________________________________________________________

Persiram Raja Ampat
Keluar:
Steven Hendambo
Celcius Hendambo
Henry Christison Makuba
Gani Jaya Pradana
Masuk:
Stevie Bonsapia (Eks Persipura)
Imanuel Padwa (Sriwijaya FC)

______________________________________________________________

Persisam Putra Samarinda

Pemain Masuk
– Marcio Souza
– M. Fakhrudin
– Nopendi
– Markus Haris Maulana
Pemain Keluar
– Anoure Obiora
– Isdiantono

______________________________________________________________

Persita Tangerang
Keluar:
Rizky Rizal Ripora (Barito Putera)
Masuk:
Leo Saputra (Persija Jakarta)

_____________________________________________________________

Persiwa Wamena
Keluar:
Camara Sekou (PBR)
Roni Firmansyah
Masuk:
Jaelani Arey (Persidafon)

____________________________________________________________

PSPS Pekanbaru
Keluar:
Ambrizal
Slamet Riyadi (Persepam MU)
Glend Poluakan (Persija Jakarta)
Muhammad Ilham (Persija Jakarta)
Rohit Chan (Persija Jakarta)
Konote Makan (Barito Putera)
Masuk:
Novi Hendrawan
Camara Namory
Lamine Keita
April Hadi

_______________________________________________________________

Sriwijaya FC
Keluar:
Taufik Kasrun (Persela Lamongan)
Imanuel Padwa (Persiram)
Sultan Samma
Fakhruddin
Aliyudin (Persikabo)
Hilton Moreira (Persib Bandung)
Masuk:
Diego Michiels
Christian Rotinsulu
Rifan Nahumarury (SAD)
Herman Dzumafo Epandi (Persib Bandung)
Erick Weeks Lewis

Leave a Reply