Kategori: Woman
-
Benarkah Wanita Juga Bisa Mengalami Mimpi Basah ? Yuk Kita Cari tahu Lebih Jauh Lagi
Dalam bahasa dokter, fenomena mimpi basah ini sering disebut dengan nama Emisi Nokturnal. Secara umum, mimpi basah ini kerap terjadi pada kaum remaja yang memasuki masa puber. Meski sering terjadi pada kalangan remaja, mimpi basah juga tak jarang dialami oleh orang-orang dewasa. Banyak anggapan bahwa mimpi basah ini hanya terjadi pada kaum pria saja. Tahukah…
-
Mengenal Imunisasi Rubella
Akhir–akhir ini, pemerintah sangat rajin mengadakan pemberian imunisasi MR (campak rubella) pada anak. Jika Anda sebagai orang tua masih belum mengetahui apakah itu campak rubella, wajib menyimak informasi berikut mengenai vaksin campak dan rubella. Apakah itu campak dan rubella? Mungkin sering sekali Anda mendengar kata campak. Campak atau juga bisa disebut measles adalah penyakit yang…
-
5 Jenis Jajanan Anak Yang Bisa Dijadikan Usaha Dengan Modal Kecil
Salah satu tempat strategis untuk berjualan adalah yang dekat dengan sekolahan. Jika rumah anda kebetulan dekat dengan sekolah atau taman kanak-kanak, bisa memanfaatkan potensi usaha yang ada. Ya, daripada sekedar hanya dirumah lebih baik melakukan usaha kecil-kecilan yang bisa menambah keuangan rumah tangga. Anda bisa mencoba untuk membuat jajanan anak yang sehat lalu menjualnya disekitar…
-
Aneka Mitos Keliru Tentang Kehamilan yang Patut Dipahami Faktanya
Kehamilan merupakan salah satu anugerah terbesar bagi seorang wanita. Pasti senang sekali rasanya menantikan calon buah hati yang sedang tumbuh di tubuh kita. Hal ini pasti membuat calon ayah dan ibu ingin memenuhi semua kebutuhan buah hati sebaik mungkin. Namun sayangnya, masih banyak mitos keliru seputar kehamilan yang patut dipahami faktanya. Agar mitos tersebut tidak…
-
Inilah Beberapa Kreasi dari Minuman Susu yang Bisa Anda Coba
Banyak cara yang bisa dilakukan demi menjaga kesehatan. Salah satunya adalah dengan meminum susu. Minuman yang identik dengan warna putih ini memang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Sehingga tidak heran apabila minuman ini masih menjadi menu andalan pelengkap sarapan sehat. Terlebih sekarang sudah ada yang jual susu di Lemonilo, itu artinya Anda tidak perlu bingung…
-
Langkah Mudah Menata dan Menyimpan Perlengkapan Kecantikan
Kaum hawa sangat memperhatikan penampilan. Ingin tampil cantik sudah menjadi fitrah setiap wanita. Untuk itulah sebagian wanita rajin mempersolek diri dengan memanfaatkan beragam produk kosmetik Orami. Pada tas wanita, saat mereka berpergian pasti terdapat peralatan kosmetik yang selalu dibawanya. Inilah bukti sederhana bahwa sudah menjadi sesuatu yang lazim bila wanita membutuhkan perlengkapan kecantikan. Benar jika…